Mendapat Kabar Adanya Rumah Warga Terkena Musibah Angin Puting Beliung, Kapolsek Tambun Selatan Turun Langsung Tinjau Lokasi

Matabekasi.com||Kab Bekasi-

Sejumlah rumah di Kampung Buwek Desa Sumber Jaya Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi porak poranda akibat diterjang angin puting beliung. Kamis (6/2/25) 

Atap rumah warga berterbangan dan pohon di lokasi tersebut tumbang akibat hujan dan angin puting puting beliung.menanggapi hal tersebut, Polsek Tambun Selatan Polres Metro Bekasi menyambangi lokasi kejadian. 

Polsek Tambun Selatan Kompol Wuryanti menjelaskan Di lapangan juga sinergis dengan Danramil dan anggotanya, BPBD, Damkar, PMI, PLN, dan Pokdar kamtibmas dan aparat Desa untuk membantu memotong dahan dan menyingkirkan puing bangunan. 

“Korban secara umum dalam kondisi sehat, tidak ada korban jiwa, ada satu dua orang yg luka ringan akibat tertimpa runtuhan plafon dan terbentur dinding. Namun sdh ditangani dinPosko kesehatan oleh Tim dari Puskesmas Sumberjaya. ” Ungkap Kompol Wuryanti, kamis (6/2/25) 

Polsek Tambu  membantu koordinasi dengan UPTD Kebersihan Rayon 2, untuk mengirimkan 5-6 armada pengangkut sampah dahan pohon dan puing atap rumah yang rata rata berbahan seng/spandex dan asbes.

” Rumah AKP Gunawan, Kanit Patroli Polsek Tambun Selatan juga terkena dampak korban puting beliung. Setengah atap rumahnya hilang terbawa angin, dan istrinya menjadi korban. Akibatnya pundaknya memar tertimpa plafon. ” Tambahnya

Di lokasi sudah ada Posko kesehatan dari Puskesmas Da. Sumber Jaya, 2 unit Dapur Umum yg dibuat swadaya oleh masyarakat dan pengurus RT RW setempat.

(Man)

  • Related Posts

    Kapolsek Setu Akp Usep Aramsyah SH,MH, Hadiri Acara Halal Bihalal Dan Pelantikan Pengurus Anak Ranting NU

    Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Dalam memperkuat Sinergitas, dan  memperkuat ukhwah Kapolsek Setu, AKP Usep Aramsyah, SH, MH, menghadiri acara Halal Bi Halal MWCNU Setu dan Pelantikan Pengurus Anak Ranting NU BTR…

    Polsek Tambun Selatan Amankan Pembukaan FORKAB III Kormi Kabupaten Bekasi Tahun 2025 di Gedung Juang 45

    Matabekasi.com||Kab Bekasi – Bertempat di Gedung Juang 45 Bekasi, Jl. Raya Sultan Hasanuddin No. 39, Desa Mekarsari, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, telah berlangsung kegiatan Pembukaan Festival Olahraga Rekreasi Masyarakat…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    KABAR TERKINI

    Kapolsek Tambun Selatan Kawal Penertiban 174 Bangunan Liar 

    Kapolsek Tambun Selatan Kawal Penertiban 174 Bangunan Liar 

    Jelang May Day 2025, Kapolsek Tambun Selatan Jalin Silaturahmi dengan Manajemen dan Serikat Buruh

    Jelang May Day 2025, Kapolsek Tambun Selatan Jalin Silaturahmi dengan Manajemen dan Serikat Buruh

    Berikan Edukasi, Polsek Setu gelar Kegiatan ‘Police Goes To School’ di SMKN 1 Setu

    Berikan Edukasi, Polsek Setu gelar Kegiatan ‘Police Goes To School’ di SMKN 1 Setu

    Kapolsek Serang Baru Bersama Anggota Melaksanakan Ngopi Kamtibmas Dengan Masyarakat di Pos Sat Kampling 

    Kapolsek Serang Baru Bersama Anggota Melaksanakan Ngopi Kamtibmas Dengan Masyarakat di Pos Sat Kampling 

    Kapolsek Setu Akp Usep Aramsyah SH,MH, Hadiri Acara Halal Bihalal Dan Pelantikan Pengurus Anak Ranting NU

    Kapolsek Setu Akp Usep Aramsyah SH,MH, Hadiri Acara Halal Bihalal Dan Pelantikan Pengurus Anak Ranting NU

    Polsek Tambun Selatan Amankan Pembukaan FORKAB III Kormi Kabupaten Bekasi Tahun 2025 di Gedung Juang 45

    Polsek Tambun Selatan Amankan Pembukaan FORKAB III Kormi Kabupaten Bekasi Tahun 2025 di Gedung Juang 45