Satgas TMMD 119 Kodim 0509 Kabupaten Bekasi Selesaikan Pembangunan Turap Sepanjang 150 M

Kabupaten Bekasi,- Pembangunan Turap dalam rangka kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa ( TMMD ) yang ke 119, Kodim 0509 Kabupaten Bekasi, akhirnya bisa diselesaikan tepat waktu,  di kampung Lemahabang, Desa Karangmukti, Kecamatan Karangbahagia, Kabupaten Bekasi. Jawa Barat. ( 16/03/2024 ) 

Turap yang di kerjakan oleh Satgas TMMD, dengan panjang 150 Meter tersebut, merupakan salah satu rangkaian beberapa kegiatan fisik TMMD, yang bertujuan sebagai Darma Bakti TMMD mewujudkan percepatan pembangunan di Wilayah kabupaten Bekasi Bekasi, khususnya Desa Karangmukti. 

Hingga saat ini, hampir semua kegiatan pembangunan fisik TMMD di nyatakan telah selesai, hanya beberapa persen saja yang saat ini masih dalam tahap finishing, salah satunya pembangunan gedung Posyandu.

Sedangkan pembangunan lainnya, seperti pengecoran jalan desa, jalan lingkungan, pembangunan MCK, Pembangunan Rutilahu dan Pembuatan Saluran air, telah di nyatakan selesai, dan beberapa diantaranya, sudah bisa di gunakan oleh masyarakat setempat. (Red)

  • MATA BEKASI

    Related Posts

    Pembangunan Saluran Air Selesai Di Kerjakan Satgas TMMD Ke -119 Kodim 0509 Kabupaten Bekasi

    Kabupaten Bekasi, Satu hari jelang penutupan Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa ( TMMD ) Ke 119 Kodim 0509 Kabupaten Bekasi, terpantau semua kegiatan pembangunan fisik selesai di kerjakan oleh para…

    Pembangunan Gedung Posyandu TMMD 119 Kodim 0509 Siap Di Gunakan.

    Kabupaten Bekasi, Kegiatan pembangunan gedung Posyandu TNI Manunggal Membangun Desa ( TMMD ) Ke-119 Kodim 0509 Kabupaten Bekasi, Tahun Anggaran 2024, Akhirnya selesai pembangunannya. Di kampung Lemahabang, Desa Karangmukti, Kecamatan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    KABAR TERKINI

    Bantu Warga Terdampak Banjir Rob, BPBD Kirim Bantuan ke Muaragembong

    Bantu Warga Terdampak Banjir Rob, BPBD Kirim Bantuan ke Muaragembong

    Banjir Rob Akibat Super Moon, Kegiatan Sekolah Di Muaragembong Tetap Berjalan

    Banjir Rob Akibat Super Moon, Kegiatan Sekolah Di Muaragembong Tetap Berjalan

    Pemberian Opini WTP Oleh BPK Kepada PemKab Bekasi di Nilai Janggal

    Pemberian Opini WTP Oleh BPK Kepada PemKab Bekasi di Nilai Janggal

    KPU Kabupaten Bekasi Tunggu Laporan Resmi Tim Medis RSUD Pemeriksaan Kesehatan Bapaslon

    KPU Kabupaten Bekasi Tunggu Laporan Resmi Tim Medis RSUD Pemeriksaan Kesehatan Bapaslon

    LSM Garda Bekasi Gelar Milad Pertamanya Di Gedung Juang Tambun

    LSM Garda Bekasi Gelar Milad Pertamanya Di Gedung Juang Tambun

    Polsek Cibatu Di Minta Segera Tangkap 1 Penadah lagi, Kasus Penggelapan 1.2 M

    Polsek Cibatu Di Minta Segera Tangkap 1 Penadah lagi, Kasus Penggelapan 1.2 M