Kapolsubsektor Grand Wisata IPDA Makmuri, S.H. Himbau Petugas Parkir dan Keamanan Masjid Izzatul Grand Wisata Tingkatkan Kewaspadaan Selama bulan Ramadhan 2025/1446 H

Matabekasi.com||Kab Bekasi-

Kapolsubsektor Grand Wisata, IPDA Makmuri, S.H., memberikan himbauan kepada petugas parkir dan keamanan Masjid Izzatul Grand Wisata untuk meningkatkan kewaspadaan dalam menjaga keamanan selama bulan suci Ramadhan 2025. Himbauan ini disampaikan untuk memastikan rasa aman bagi masyarakat yang berkunjung untuk wisata rohani dan beribadah di masjid, mengingat semakin meningkatnya jumlah jemaah serta banyaknya kendaraan yang diparkir di area sekitar.

Kapolsubsektor Makmuri menekankan bahwa dengan meningkatnya jemaah, potensi tindak kriminal seperti pencurian, pecah kaca, dan kejadian tidak diinginkan lainnya bisa meningkat. Oleh karena itu, petugas yang berjaga, yaitu Bapak Mulyadi, Bapak Jon Manopo, dan Bapak Purwoko, diharapkan untuk lebih waspada dan memastikan keamanan kendaraan serta menjaga ketertiban di sekitar masjid.

Dengan upaya kewaspadaan yang lebih tinggi, diharapkan masyarakat dapat merasa nyaman dan tenang dalam beribadah serta menikmati wisata rohani selama bulan Ramadhan.

(Man)

  • Related Posts

    Kapolres Metro Bekasi Tingkatkan Hubungan dengan Masyarakat melalui Penyerahan Kitab Suci Al-Qur’an

    Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Kapolres Metro Bekasi, KBP Mustofa, melaksanakan kegiatan Safari Kamtibmas dan penyerahan bantuan kitab suci Al-Qur’an serta infaq kepada Masjid Sidogiri di Kampung Pamahan, Desa Jatireja, Kecamatan Cikarang…

    Polsek Pebayuran Memberikan Pelayanan Penitipan Kendaraan Bagi Masyarakat Yang Melaksanakan Mudik Kekampung Halaman

    Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Dalam menjaga Kamtibmas tetap aman dan kondusif Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Posek Pebayuran membuka layanan penitipan sepeda motor bagi masyarakat yang akan mudik ke…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    KABAR TERKINI

    Kapolres Metro Bekasi Tingkatkan Hubungan dengan Masyarakat melalui Penyerahan Kitab Suci Al-Qur’an

    Kapolres Metro Bekasi Tingkatkan Hubungan dengan Masyarakat melalui Penyerahan Kitab Suci Al-Qur’an

    Polsek Pebayuran Memberikan Pelayanan Penitipan Kendaraan Bagi Masyarakat Yang Melaksanakan Mudik Kekampung Halaman

    Polsek Pebayuran Memberikan Pelayanan Penitipan Kendaraan Bagi Masyarakat Yang Melaksanakan Mudik Kekampung Halaman

    Cek Kesiapan Arus Mudik, Kapolres Metro Bekasi Tinjau Posko Mudik Terpadu 2025 Relawan Jurpala da Kosmi Indonesia

    Cek Kesiapan Arus Mudik, Kapolres Metro Bekasi Tinjau Posko Mudik Terpadu 2025 Relawan Jurpala da Kosmi Indonesia

    Bhabinkamtibmas Bersama Pemdes Srimahi Cegah Perang Sarung di Tambun Utara

    Bhabinkamtibmas Bersama Pemdes Srimahi Cegah Perang Sarung di Tambun Utara

    Bukti Kepedulian Terhadap Sesama, Kapolsek Taruma Jaya Akp I Gede Bagus Ariska Sudana,Berikan Bantuan Makanan Siap Saji Untuk Para Pemudik,Keposko Mudik Terpadu 2025 Jurpala Dan Kosmi Indonesia

    Bukti Kepedulian Terhadap Sesama, Kapolsek Taruma Jaya Akp I Gede Bagus Ariska Sudana,Berikan Bantuan Makanan Siap Saji Untuk Para Pemudik,Keposko Mudik Terpadu 2025 Jurpala Dan Kosmi Indonesia

    H-5 Perayaan Hari Raya Idhul Fitri,Polsek Cikarang Timur Lakukan Pengaturan Lalu Lintas

    H-5 Perayaan Hari Raya Idhul Fitri,Polsek Cikarang Timur Lakukan Pengaturan Lalu Lintas