Kapolres Metro Bekasi dan Ketua Bhayangkari Serahkan Kursi Roda untuk Anak Disabilitas

Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Dalam rangka Bakti Kesehatan, Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol Mustofa didampingi Ketua Cabang Bhayangkari Metro Bekasi, Ny. Yanti Mustofa, beserta Kasi Dokes Polres Metro Bekasi, memberikan bantuan…

Cegah bullying pada anak, Bhabinkamtibmas Polsek Tambun Selatan bertindak sebagai Pembina upacara

Matabekasi.com||Kab Bekasi- Bhabinkamtibmas Desa Sriamur Bripka Adi Pamuji melaksanakan kegiatan Police Goes To School di SDN 01 dan SDN 05 Desa Sriamur Kecamatan Tambun Utara Kab Bekasi,  Kegiatan tersebut berlangsung…

Polres Metro Bekasi Gelar Apel Operasi Keselamatan Jaya 2025, Fokus Tekan Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas

Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Wakapolres Metro Bekasi, AKBP Saufi Salamun, memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Jaya 2025 di Lapangan Promoter Polres Metro Bekasi, Jababeka, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Senin (10/2/2025).…

Berikan Pesan Kepada Masyarakat, Kapolsek Pebayuran Melaksanakan Giat Ngopi Kamtibmas

Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Dalam rangka mempererat sinergi antara kepolisian dan masyarakat Kapolsek Pebayuran AKP Hotma Sitompul,S.H.,MH bersama Anggota Piket Fungsi Polsek Pebayuran melaksanakan giat Ngopi Kamtibmas dengan warga di Sat…

Tiga Warga Tidak Mampu dan Alami Disabilitas Dapatkan Santunanan Dari Polsek Tarumajaya

Matabekasi.com||Kabupaten Bekasi – Kegiatan sosial dengan memberikan santunan pada warga tidak mampu dan sakit setia mengalami kelumpuhan di lakukan Polsek Tarumajaya Kabupaten Bekasi (jumat 07 Februari 2025). Keceriaam nampak di…

Antisipasi Terjadi Laka Lantas, Kanit Lantas Polsek Tambun Selatan Tutupi Jalan Yang Berlubang

Matabekasi.com||Kab Bekasi- Antisipasi Terjadinya Laka lantas,Kanit Lantas Polsek Tambun Selatan Iptu Sunardi memberikan instruksi kepada anggotanya untuk peduli kepada lingkungan sekitar. Salah satunya yaitu dengan menutupi jalan yg berlubang dijalan…

Kapolsek Pebayuran Bersama Tim Baznas Memberikan Bantuan UMKM Kepada Dua Warga Pebayuran 

Matabekasi.com||Kab Bekasi- Tingkatkan Kualitas Usaha, Kapolsek Pebayuran Bersama Tim Baznas Kabupaten Bekasi Berikan UMKM Kepada Dua Warga Pebayuran  Bekasi – Dalam  tingkatkan kualitas usaha, Kapolsek Pebayuran Bersama Tim Baznas Kabupaten…

Jelang Oprasi Keselamatan Jaya 2025, Satlantas Polres Metro Bekasi Gencar Lakukan Police Goes To School Sebagai Langkah Preemtif

Matabekasi.com||Kab Bekasi –  Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Metro Bekasi melaksanakan kegiatan Police Goes To School di SDN Danau Indah 03, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Selasa (6/2/2025). Kegiatan ini dipimpin…

Mendapat Kabar Adanya Rumah Warga Terkena Musibah Angin Puting Beliung, Kapolsek Tambun Selatan Turun Langsung Tinjau Lokasi

Matabekasi.com||Kab Bekasi- Sejumlah rumah di Kampung Buwek Desa Sumber Jaya Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi porak poranda akibat diterjang angin puting beliung. Kamis (6/2/25)  Atap rumah warga berterbangan dan pohon…

Polres Metro Bekasi Ungkap Kasus Pembunuhan, Temukan Jasad Korban di Dalam Septic Tank

Matabekasi.com||Kab Bekasi- Kepolisian Resor Metro Bekasi yang dipimpin oleh Kapolres Metro Bekasi, Kombes Pol Mustofa, berhasil mengungkap kasus pembunuhan setelah menemukan jasad seorang wanita di dalam septic tank di wilayah…